Baju Adat Hiasi Upacara Hari Kemerdekaan RI Ke-79 Di Rutan Kudus

    Baju Adat Hiasi Upacara Hari Kemerdekaan RI Ke-79 Di Rutan Kudus

    Kudus – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Kudus  pagi ini melaksanakan Upacara Bendera Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-79 Tahun 2024, kegiatan yang diikuti oleh Pejabat Struktural, Pegawai dan perwakilan warga binaan ini berlangsung dengan peuh khidmat (17/8/24)

    Meski terpisah dengan Kepala Rutan yang melaksanakan Upacara di Alun-alun Kudus, kegiatan Upacara Hari Kemerdekaan yang mengusung tema “Nusantara Baru, Indonesia Maju” ini dilaksanakan sebagai ungkapan rasa syukur atas Kemerdekaan yang telah diraih dan untuk mengenang jasa perjuangan para pahlawan.

    Selain itu, Kepala Seksi Pengelolaan, Moh. Riza Aliyafi, yang sekaligus menjadi Inspektur Upacara menyampaikan amanat Kepala Rutan (Karutan) Kudus, “Mari kita jadikan Peringatan HUT RI tahun ini untuk lebih memperkuat jiwa nasionalisme kita semua”, ucapnya.

    “Tetap jaga kondisi keamanan dan ketertiban Rutan Kudus, karena kondisi yang aman dan kondusif adalah harapan kita semua” tambahnya.

    kemenkumhamjateng kemenkumhamri
    David Fernanda Putra

    David Fernanda Putra

    Artikel Sebelumnya

    Rutan Kudus Simak Secara Virtual Pidato...

    Artikel Berikutnya

    Pj Gubernur Nana Sudjana serahkan remisi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 

    Ikuti Kami